06 February 2016

pembahasan mengenai pengaya bernama screengrab

Posted by Appin on Saturday, February 06, 2016 in | No comments
PEMBAHASAN PENGAYA "SCREEN GRAB"

selamat sore friends...

gimana kabarnya? semoga sehat selalu ammiin...

ok lah kali ini saya akan memposting sebuah pembahasan mengenai pengaya yang bernama screengrab. kalian sudah tau bukan apa screengrab itu sendiri? kalau belum silahkan membacanya. kita tidak akan membahas semuanya yang ada di screengrab melainkan kita akan membahas mengenai cara menyimpan gambarnya saja. baiklah sekarang kita akan langsung ke materi kita. sebelumnya kalian buka pengaya screengrab terus menuju nama SAVE.
  • complete page/frame 
ini berfungsi sebagai menyimpan gambar halaman website secara full halaman.

  • visible portion
ini berfungsi sebagai menyimpan gambar sesuai ukuran dekstop PC kamu.

  • selection
ini berfungsi sebagai menyimpai gambar sesuai keinginan kita.

gimana friend? udah tau fungsi dari screengrab itu sendiri. kalau sudah jelas saya akhiri sampai di sini pembahasan kita kali ini. oiiya satu lagi nih catatan buat kalian "semakin banyak gambar yang kalian ambil dalam satu halaman maka kualitas gambar pun mempengaruhinya" dengan kata lain kualitas gambar yang kita ambil yaitu bersifat bitmap.
baiklah sekian postingan kali ini, semoga bermanfaat buat kalian ya..

selamat sore...




0 comments:

Post a Comment